djeNews.co – Simalungun
Dalam Rangka Mendukung Ketahanan Pangan Nasional Tahun 2024, Kodim 0207/Simalungun Bersinergi bersama Dinas Pertanian Simalungun, Bbpptp Medan.
Bersama dengan Kelompok Tani Satolop dan Kelompok Tani Mekar 1, jajaran Kodim 0207/Simalungun menggelar Penanaman perdana padi Gogo Tumpang sisip dengan tanaman Kelapa Sawit seluas 10 Hektar guna mendukung program pemerintah yaitu Darurat pangan Nasional bertempat di Nagori Buntu Bayu. Kecamatan Hatonduhan Kabupaten Simalungun.
Acara diawali dengan Kata sambutan oleh Dinas Kabupaten Simalungun Sakban Saragih S.P., M. SI.
Adapun yang hadir dalam kegiatan antara lain
Dandim 0207/ Simalungun yang diwakili oleh Kasdim 0207/Simalungun Mayor Inf Margana. Kapolsek Tanah Jawa yang diwakili oleh Kapos Hatonduhan, Aiptu Girsang Sinaga. Kepala balai perbenihan dan perkebunan Bapak Parlin Robert Sitanggang
Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Simalungun Bapak Sakban Saragih S.P., M. SI Kepala Dinas Ketahanan pangan diwakili oleh Kepala Seksi Ibu Rina Kepala BPS Kabupaten Simalungun Camat Hatonduhan di wakili oleh Kasipem. Ibu R Sinaga, Kepala Desa Nagori Buntu Bayu Bapak Palan Manurung dan Seluruh Kelompok Tani Buntu Bayu. ( Dri/Rel )
djeNews.co – Simalungun
Dalam Rangka Mendukung Ketahanan Pangan Nasional Tahun 2024, Kodim 0207/Simalungun Bersinergi bersama Dinas Pertanian Simalungun, Bbpptp Medan. Rabu (10/7/2024)
Bersama dengan Kelompok Tani Satolop dan Kelompok Tani Mekar 1, jajaran Kodim 0207/Simalungun menggelar Penanaman perdana padi Gogo Tumpang sisip dengan tanaman Kelapa Sawit seluas 10 Hektar guna mendukung program pemerintah yaitu Darurat pangan Nasional bertempat di Nagori Buntu Bayu. Kecamatan Hatonduhan Kabupaten Simalungun.
Acara diawali dengan Kata sambutan oleh Dinas Kabupaten Simalungun Sakban Saragih S.P., M. SI.
Adapun yang hadir dalam kegiatan antara lain
Dandim 0207/ Simalungun yang diwakili oleh Kasdim 0207/Simalungun Mayor Inf Margana. Kapolsek Tanah Jawa yang diwakili oleh Kapos Hatonduhan, Aiptu Girsang Sinaga. Kepala balai perbenihan dan perkebunan Bapak Parlin Robert Sitanggang
Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Simalungun Bapak Sakban Saragih S.P., M. SI Kepala Dinas Ketahanan pangan diwakili oleh Kepala Seksi Ibu Rina Kepala BPS Kabupaten Simalungun Camat Hatonduhan di wakili oleh Kasipem. Ibu R Sinaga, Kepala Desa Nagori Buntu Bayu Bapak Palan Manurung dan Seluruh Kelompok Tani Buntu Bayu.
Dandim 0207/Simalungun melalui Kasdim 0207/Simalungun mengatakan, bahwa pihaknya akan terus bersinergi dengan instansi lain dalam mensukseskan program ini serta berkoordinasi dengan dinas lain guna mendukung suksesnya kebijakan pemerintah dalam program ketahanan pangan.
“Kami berharap kepada semua pihak untuk saling bersinergi mensukseskan kebijakan pemerintah dalam program ketahanan pangan TNI AD mendukung dan terus berkoordinasi dengan dinas pertanian dan menekankan kepada Babinsa agar selalu bersinergi dengan Dinas Pertanian serta Kepala desa yang ada di wilayah masing. untuk itu semua hanya ada satu kata yaitu kebersamaan.”ujarnya
Kasdim juga menambahkan Hal tersebut dapat tercapai kalau kita dapat memperkokoh kemanunggalan TNI-Rakyat dan Sukses meningkatkan gotong royong sebagai sendi kehidupan berbangsa dan bernegara. ( Dri/Rel )